- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Peserta Seleksi Terbuka JPT Pratama
- PENGUMUMAN SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA TAHUN 2023
- Anggaran dan Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2023
- Rekrutmen Tenaga Programmer dan Jaringan Lingkup Pemkab. Mentawai Diperpanjang sampai 20 Maret 2023
- Pengumuman Jadwal Sanggah CPPPK Jabatan Fungsional Guru di Lingkungan Pemkab Mentawai Formasi Tahun
- Pengumuman Hasil Seleksi Pra Sanggah CPPP Jabatan Fungsional Guru di Lingkup Pemkab Mentawai Tahun 2
- Pemda Mentawai Gelar Rakor Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah
- Rapat RKPD, Pj. Bupati Mentawai Pembangunan Infrastruktur Harus Dipercepat
- Upaya Pencegahan Stunting Agar Tepat Sasaran, Plt Sekda Mentawai: Validasi Data Sangat Penting.
- Plt Sekda Mentawai Buka Festival Masyarakat Mentawai Insipirasi Pasibitbit Uma
Peduli Sesama. Anonim Bantu Sembako untuk Tukang Ojek dan Becak di Tuapeijat.
Berita Terkait
- Antisipasi Penyebaran Covid-19, Pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 Diundur 0
- Salah Satu Warung Tradisional Terdampak Pandemi Covid-19 Di Tuapejat, Jualan Goreng Murah Meriah 1
- Ribuan Warga Mentawai Bakal Terima Bantuan. Ini Rincianya 1
- Polri Peduli Sesama, Polres Mentawai Bagikan 100 Paket Sembako Kepada Warga Kurang Mampu 0
- Bupati Mentawai Keluarkan Surat Edaran Pemberlakuan PSBB 0
- Menkominfo Jamin Keamanan dan Kerahasiaan Data Masyarakat Pengguna Aplikasi Peduli Lindungi 3
- Mentawai Tunggu Perintah Untuk Terapkan PSBB 0
- Polres Mentawai Bagikan 100 Nasi Bungkus Bagi Warga Kurang Mampu 2
- Bank Nagari Cabang Mentawai Bantu Alat Kelengkapan Tangani Covid 19 0
- 16 Ribu Warga Mentawai Kurang Mampu Dapat Bantuan BLT 0
Berita Populer
- Pengumuman Penerimaan CPNS Kab. Kep. Mentawai Tahun 2019
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi
- PNS atau Pegawai Honorer, Boleh Daftar Panwascam Untuk Tahun 2020, Asal Penuhi Syarat Ini.
- Pengumuman Penerimaan CPNS Pemkab Mentawai Tahun 2021
- Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS di Lingkungan Kabupaten Kepulauan Mentawai pada
- Hari Rabu 13 November 2019 BKPSDM Mentawai Umumkan Formasi CPNS 2019.
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI AKHIR CPNS DI LINGKUNGAN KABUPATEN KEPULAUAN MENTAWAI FORMASI TAHUN 2019
- Kepala BKPSDM : Lulusan CPNS Mentawai Jangan Harap Bisa Cepat Pindah Tugas
- Inilah Nama Nama Wakil Rakyat Yang Bakal Duduk di DPRD Mentawai 2019-2024
- Pengumuan Syarat Teknik dan Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar
.png)
Keterangan Gambar : Gambar ilustrasi
mentawaikab.go.id_ TUAPEIJAT-
Seorang Warga Tuapeijat yang tidak bersedia disebut identitas pribadinya (Anonim) berikan bantuan sembako kepada 38 tukang ojek dan becak yang biasa mangkal di Tuapeijat.
Bantuan itu, dia antar langsung ke posko Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Mentawai di Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kepulauan Mentawai, Km 5, Sipora Utara.
Kepala Pelaksana (Kalaksa) BPBD Mentawai, sekaligus Sekretaris Gugus Tugas Mentawai, Novriadi menyatakan apresiasi atas kepedulian seorang warga Tuapeijat yang telah berbagi untuk membantu kepada warga yang kurang mampu.
"Bantuan ini ada dari masyarakat yang ingin menyumbangkan kepada saudara kita terkhusus tukang ojek dan becak, bantuan ini bukan dari dinas terkait atau pemerintah tapi dari masyarakat juga yang ingin mengulurkan tangannya bagi saudara kita," Kata Novriadi, Rabu, (21/4/2020).
Efendi (35) salah seorang tukang ojek penerima bantuan sembako berupa beras 3 kilogram, telur dan indomie
menyampaikan ucapan terima kasih kepada penyumbang yang tidak diketahui namanya.
"Saya mewakili teman-teman mengucapkan terima kasih kepada mereka yang sudah memberikan bantuan untuk kami dan juga kepada pemerintah yang memfasilitasi sehingga bantuan ini sampai ke kami," Ungkapnya. (Str)